-->

Belajar Jaringan

Di Blog belajar jaringan ini, saya ingin berbagi pengalaman mengenai berbagai hal dalam World Of Networking.


"Berbagi ilmu itu sama dengan menuliskan namamu dalam sejarah panjang dunia"
"Umurmu mungkin punya batasan waktu, tapi tidak dengan Namamu"
Jay.28

Kandungan Emas Pada Prosesor


· Efek Pin Prosesor Bengkok

Apakah satu pin bengkok pada prosesor mempengaruhi semua komponen?

Sebenarnya jika dipikir secara logika, kayaknya enggak mengganggu itu karena hanya ada saluran yang putus saja jadi tidak tersalur  jadi kita lihat saja bengkoknya yang mana. jadi ada contoh prosesor yang masih berpin miliknya AMD itu jumlah PINnya 939 atau 940 kalau yang masih ada pinnya miliknya Intel itu 478 atau 479 itu pinnya sekarang yang bengkok yang mana. Kalau yang bengkok adalah saluran untuk memasok tenaga listrik jadi untuk daya prosesor otomatis prosesornya tidak bisa bekerja tapi kalua itu saluran data salah satunya ada yang putus, pengiriman data tidak akan bisa lancar, kalau berhubungan dengan tenaga pasukan listrik komputer tidak ada tampilan di monitor gelap. Kalau ada yang bengkok sulit untuk meluruskan Kembali dan bisa juga patah, jadi kalau sudah bengkok kemungkinan untuk pin putus sangat besar . Jadi kita perlu berhati – untuk memasangnya jangan sampai ada yang bengkok PINnya. Dalam penyimpanan tidak boleh   memasang mikroprosesor langsung ditaruh begitu saja, Mikroproses memiliki tempatnya sendiri.

 

· Tanda Segitiga Pada Mikroprosesor

Apa Fungsi tanda segitiga pada permukaan atas Mikroprosesor?

Tanda segitiga terletak di permukaan atas Mikroprosesor. Fungsinya Agar tidak salah penempatan di Motherboard-nya, jadi disoketnya juga ada tanda supaya nanti dalam peletakannya tidak salah. Sengaja didesain semacam itu sebagai tanda untuk peletakannya di Motherboardnya nanti.

 

· Kandungan Emas Yang Ada Pada Mikroprosesor

Ini memang Emas tapi itu hanya lapisan, jika memurnikan yanga ada di Mikroprosesor juga akan rugi karena memang tipis sekali. Alasan mengapa diberi emas karena agar koneksi lebih bagus, lebih cepat dan juga supaya tidak mudah karatan. Logam mulia merupakan penghantar yang efisien dalam penggunaannya makanya dilapisi emas, maka dari itu banyak pin-pin di motherboard yang warnanya kuning memang itu lapisan emas semua, tetapi Emas kuning itu sudah campuran jadi sudah tipis dan tidak menguntungkan meskipun dimurnikan.


Sumber : https://www.youtube.com/watch?v=ZKxh3GAlgFY

Domain Name Server atau DNS



Apa Itu DNS atau Domain Name Server?

DNS atau Domain Name server adalah sebuah sistem yang menghubungkan url atau alamat website dengan IP address secara teknis untuk mengakses internet kamu harus mengetikkan IP address alamat website. Tapi cara ini sangat merepotkan karena kamu harus memasukkan hati address ke setiap website yang ingin kamu kunjungi secara manual nah sistem kita dengan hanya mengingat nama domain dan memasukkannya ke address bar sebagai contoh kabelnya mengakses Google dan kamu harus menulis IP Addressnya ke dalam address bar, dengan DNS kamu tinggal memasukkan alamat google.com.

Fungsi DNS atau Domain Name Server

Fungsi DNS adalah untuk meminta informasi address sebuah website berdasarkan nama domain kemudian meminta informasi sebuah website berdasarkan IP Address yang dimasukkan.

Manfaat DNS Atau Domain Name Server

Manfaat kegunaan DNS yang pertama lebih mudah untuk berinternet lebih konsisten dalam penggunaan lebih mudah dikonfigurasi dan lebih aman.

Cara Kerja DNS atau Domain Name Server

DNS bekerja dalam beberapa langkah melalui sebuah struktur langkah pertama dimulai dengan query yaitu permintaan informasi tentang alamat IP sebuah website sebagai contoh kamu ingin membuka website google.com gunakan Web Browser dengan mengetikkan nama domain nya pertama server akan mencari informasi alamat IP file host yang berfungsi untuk mengarahkan hostels kalimat IP kemudian jika informasi yang dicari tidak ditemukan server atau mencari di cache pada web browser internet service provider atau ISP dan setelah itu browser akan menampilkan website yang kita buka.

Jenis DNS Record

Beberapa jenis-jenis chord yang paling sering dijumpai, yaitu:

1. A Record sebagai penerjemah dengan mengubah nama domain menjadi IP Address

2. AAA Record menyimpan informasi mengenai hostname dan berhubungan dengan IPv6 address

3. MX Record berfungsi untuk merekam server SMTP agar dapat melakukan pertukaran pesan melalui email dalam domain yang sama.

4. CNAME Record digunakan untuk mengalihkan sebuah domain pada IP address, dengan begitu tidak diperlukan untuk melakukan pembaruan DNS record.

5. NS Record merupakan subdomain pada authoritative server yang digunakan saat DNS subdomain berbeda dengan domain utama.

6. PTR Record, Melalui PTR record, DNS Resolver memiliki izin untuk menyediakan informasi seputar IP address dan diperbolehkan untuk hostname.

7. CERT record digunakan untuk menyimpan seluruh sertifikat keamanan aktivitas atau enkripsi dari berbagai situs web.

8. SRV Record berfungsi untuk menyimpan informasi seperti lokasi permintaan, nama, port, dan TTL.

9. TXT Record, Melalui TXT record, data kunjungan pada situs web dan seluruh aktivitas di internet dapat tersalurkan dan terbaca oleh komputer. 

10. SOA record adalah komponen yang muncul pada dokumen DNS serta mengacu pada authoritative name server yang memiliki informasi lengkap domain.

 Sumber : https://www.youtube.com/watch?v=v0JZbhG9bQg

Pengertian makna TDP (Thermal Desaign Power) pada CPU (Microposesor)


    TDP yaitu Thermal Desain Power  ini yang paling banyak dipakai tapi sebagian kalangan komputer menyebut Thermal Desain Point itu artinya sama saja.jadi chip yang ada di tengah mikroprosesor disebut dengan nama GOR itu agar dia bisa bekerja dia butuh daya listrik tertentu agar dia bisa bekerja normal dimana setiap mikroprosesor atau setiap CPU itu membutuhkan daya yang berbeda-beda misalnya  Core i7 generasi pertama kebutuhan listriknya itu bisa berbeda dengan yang generasi kedua begitu pula dengan yang generasi ketiga dan seterusnya itu bisa berbeda-beda Bahkan dalam satu generasi. misalnya generasi Core i7 yang kedua sandi brid misalnya itu ada banyak prosesor di situ TDP-nya bisa berbeda-beda satu dengan lainnya.

   TDP Itu adalah sebuah nilai yang dibutuhkan agar processor bisa bekerja secara normal kalau dituliskan TDP 65 watt berarti chip microprosesor itu butuh 65 watt agar bisa bekerja secara normal apabila kurang maka tidak akan mampu bekerja.

Nilai TDP berbagi perangkat komputer.  

    Sebenarnya TDP ini tidak hanya ada pada mikroprosesor kartu grafis ada tdpnya,motherboard ada tdp-nya,hardisk ada TDP nya jadi masing-masing itu punya TDP yaitu yang menggambarkan kebutuhan daya yang dibutuhkan oleh perangkat tersebut. bisa kita hitung dengan cas seperti tadi mikroprosesor TDP nya berapa nanti ketahuan motherboard PDP nya berapa nanti ketahuan dijumlahkan Kemudian untuk hardisk HDD nya berapa nanti semuanya dijumlahkan Akhirnya ketemu kebutuhan listrik untuk komputer tersebut.

Prangkat PC yang nilai TDP konsumsi listriknya tinggi

    perangkat manakah yang paling banyak membutuhkan daya yang paling bagus daya listrik yaitu ada dua yang pertama adalah CPU atau microprosesor itu paling rakus daya Jadi daya yang paling besar . kalau untuk komputer kelas gaming atau yang kelas tinggi untuk atau beban berat untuk kerja berat kartu grafis itu yang membutuhkan daya listrik tinggi jadi di sini ada dua perangkat yang mengkonsumsi listrik paling tinggi yaitu CPU atau mikroprosesor dan kartu grafis. penerapannya  jika merakit sebuah komputer perhitungkan TDP ini dari kumpulan ini atau CPU ini ditambah mikroprosesor ditambah memori utama ditambah dan seluruh komponen yang ada barulah kita bisa menentukan berapa kebutuhan power supply power supply ini , jadi kapasitas power supply itu ada yang 300 watt 350 watt 400 watt hingga ke 1000 watt atau lebih. jadi dari data ini tadi kumpulan dari TDP semua perangkat bisa diketahui power supply yang mana yang matching atau yang kompatibel dipasangkan di situ.Jadi ini penting untuk menentukan Berapa besar kapasitas power supply yang dibutuhkan untuk dalam satu perakitan .fungsi yang kedua jika Komputernya mengalami kerusakan prosesornya yang rusak diganti prosesor yang baru tapi prosesor yang baru memiliki TDP lebih tinggi kalau memiliki lebih tinggi power supply nya harus di cek kalau power supplynya kurang dayanya komputer akan restart sendiri.

    Jadi kalau upgrade derajatnya dinaikkan kelasnya dinaikkan kualitasnya dinaikkan jadi misalkan tadinya menggunakan prosesor Pentium dual core kemudian diubah ke kartu, Jadi kalau mau mengupgrade sebuah komputer prosesornya perhitungkan prosesor yang lama itu berapa tdp-nya Kalau bisa sesuaikan Cari yang sama supaya nanti tidak banyak mempengaruhi penggantian yang lain. kemudian fungsi yang lainnya lagi orang melakukan overclock. overclock ini menaikkan nilai frekuensi, misalnya ada satu mikroprosesor kecepatannya 3 GHz ini ditingkatkan misalnya menjadi  3,2 GHz jadi prosesornya tetap yang tidak di tahap itu tapi kita pacu menjadi 3,2 itu namanya overclock. frekuensi yaitu banyaknya sinyal listrik per detik yang diterima atau yang melewati kalau diterima itu berarti diterima prosesor tapi kalau yang melewati itu dibahas. prinsipnya banyaknya sinyal listrik yang lewat atau banyaknya per detik, kalau terjadi overclock otomatis diperhitungkan biasanya orang melakukan overclock jadi menaikkan frekuensi itu pasti diikuti oleh penaikan nanti ada yang namanya ketika itu dinaikkan otomatis. kalau TDP meningkat kemudian berikutnya lagi tadinya komputer itu tidak menggunakan eksternal jadi tidak menggunakan kartu grafis eksternal yang dipasang di slot tiba-tiba dia memasang Kartu grafis dimana kartu grafisnya ini yang konsumsi listriknya tinggi ada kartu grafis yang dia konsumsi listriknya di bawah 75. Misalnya hanya 30 watt kalau nancap di slotnya juga jalan tapi ada kartu grafis untuk gaming yang dia kebutuhan listriknya lebih dari 75 watt jika demikian dia dipasang di slot saja nggak akan bisa jalan normal makanya dia perlu daya langsung ngambil dari PSU jadi di kartu grafisnya itu ada konektor langsung untuk masuknya listrik dari PSU. akan berbeda lagi dengan kartu grafis yang membutuhkan daya hingga 150 watt itu sama tapi nanti konektornya berbeda jumlah pinnya itu berbeda kalau kita menaikkan kartu grafis dari yang 75 menjadi 150 perhitungan kapasitas PSU yang digunakan.  Setiap motherboard didesain untuk dipasangkan dengan jenis selain itu dengan batasan mikroprosesornya tidak boleh melebihi sekian buah itu jadi nggak asal tembak terutama di AMD itu bahaya sekali untuk yang komputer berbasis mikrop AMD perhitungan.

Sumber : https://www.youtube.com/watch?v=6c9tu-H1ftg

PROSESOR INTEL KELAS ATAS DAN KELAS EKONOMI

 PROSESOR INTEL KELAS ATAS DAN KELAS EKONOMI

 


Prosesor dibagi menjadi dua yaitu HIGH-END (kelas atas),LOWEND (ekonomi/bawah) berikut saya akan menjelaskan keduanya.

 

1. HIGH-END (kelas atas)

Contoh mikroprosesor kelas atas (HIGH-END) yaitu,

1. Intel core i9

Intel ini yang paling tinggi dan jarang dipakai karena harganya masih belasan juta bahkan lebih dari itu lebih yaitu 49jt hanya orang”tertentu yang menggunakannya.

2. Intel core i7

3. Intel core i5

4. Intel core i3

5. Intel core Pentium

Berikut adalah urut urutan kelas atas (HIGH-END).Yang paling banyak digunakan di Indonesia adalah intel core Pentium dan intel core  i3  karena harganya terjangkau.

 

2. LOWEND (ekonomi/bawah)

Contoh mikroprosesor kelas ekonomi (LOWEND) yaitu,

1.Intel Celeron

Celeron ini adalah kelas ekonomi atau kelas bawah harganya sanggat murah jadi kalau anda mau bikin render filem untuk kegiatan multimedia,gimejangan pakai Celeron pasti tidak bisa dan akan eror,Celeron ini banyak dipergunakan karena harganya yang murah.

 

Kualitas pasta mikroprosesor 

Ada 3 jenis pasta prosesor yaitu:

1. metal base

2. kameramic base

3. silicon base

 

    Pasta yang paling mahal yaitu pasta Metal base pasta ini yang paling mahal kualitasnya karena penghantaran panasnya lebih bagus  dan tingkat safety-nya / tingkat keselamatan penggunanya lebih terjaga, konduktornya pun yang paling bagus.Adapun pasta yang paling murah yaitu silicon base karena penghantar panasnya  kurang dan keselamatan penggunanya juga tidak terjamin terjaga.

 

Sumber : https://www.youtube.com/watch?v=jdP0vhFchx0

 

Memahami Perbedaan istilah Processor dan Mikroprocesor

 


Jadi pada zaman dulu yang Namanya processor itu dibaut dari komponen komponen Elektronika yang ukurannya besar, seperti dibuat dari transistor,kapasitor itu komponen -komponen  tradisional yang ukurannya cukup  besar dengan sendirinya yang Namanya processor itu menjadi besar banget karena dalam satu processor itu ada ribuan yang nanti digunakan untuk kapasitornya atau transitornya jadi nggak heran jika ukuran processor besar.

Kemudian pada tahun 70-an itu ditemukan IC pada saat itu yang Namanya   transitor itu bisa berukuran dalam satuan mikrometer itu,dalam satuan mikrometer itu seper satu juta meter jadi betapa kecilnya,jadi di itu haya terdiri dari beberapa molekul atau atom saja.Nah pada saat itu lah ukuran processor menjadi kecil yaitu dibentuk yang akhhirnya membuat semacam IC,jadi processor pertama yang keluar itu bentuknyaseperti IC,Panjang semacam ini didalamnya ini ada ribuan puluhan ribu dan transistor yang ada didalam chip ini  tadi ukurannya dalam satuan mikrometer,sejak saat itu lah ukuran  dari pada prosesor menjadi kecil karena chip ini,prosesor ini dibuat dari transitor yang ukuran kecil tadi dalam satuan mikro maka disebut procesornya menjadi Mikroprocesor artinya processor yang tersusun dari komponen-komponen  yang ukurannya dalam satuan mikrometer tadi,Namun perlu diingat sekarang ini dalam satu IC ini bukan kagi ribuan puluhan ribu tapi bisa ratusn ribu, apalagi pada processor yang modern semacam ini yang ditengahnya ada chip atau yang disebut Core di dalam core  ini ada hingga jutaan transitor bahkan sampai yang terbaru seperti  core.Nah jadi banyak sekali transitor yang ada didalam core ini, core itu biasanya disebut dengan istilah subsistem Artinya transitor yang ada di dalam chip itu sendiri.Nah jadi mengapa disebut Mikroprocesor jelas disini jadi kalau Procesor itu nama Umum semua yang berfungsi sebagai pemroses itu disebut Procesor yang dibuat dengan cara modern dengan ukuran kecil dimana komponennya Sudah dalam satuan yang sangat kecil mikro atau nanometer,Maka dis disebut Mikroprocesor.Sekarang mikroprocesor itu dikenal dengan nama CPU(Central processing Unit)

Sumber : https://www.youtube.com/watch?v=0n8_Kp9xUzk

Back To Top